Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2012

MELIHAT BERKAH PUASA DARI DALAM SEL

Gambar
Mengapa Allah SWT memerintahkan umat-Nya berpuasa ? Semua nabi-nabi tercatat melakukan ibadah puasa, dan inilah satu dari sekian manfaat Puasa: Dalam keadaan normal tubuh kita mendapatkan energi dan nutrisi dari luar tubuh melalui makanan, minuman dan radiasi. Ketika kita puasa di siang hari, di mana tidak ada asupan makan, aktifitas dan gerak kita akan membakar energi hingga habis. Pertama-tama energi akan diperoleh dari glukosa hasil makan (sahur), setelah habis, energi diperoleh dari glikogen dalam darah. Bila kandungan glikogen berkurang, otak menyatakan lapar lalu menyuruh kita makan. Bila kita sedang berpuasa otak akan otomatis menghidupkan PROGRAM AUTOLISIS. Semua mahluk hidup di bumi pada fitrahnya dibekali dengan sistem autolisis yang khas: - Pohon berpuasa dengan menggugurkan daun. - Rumput dan biji berpuasa dengan berhenti tumbuh. - Beruang berpuasa selama musim dingin. - Buaya berpuasa (aestivasi) selama musim panas. - Ikan paus dan bur